Está en la página 1de 10

PROPOSAL

USAHA BODY COVER MOBIL


CV. PRIMA KARYA
Dosen Pengajar:
Annisah

Disusun oleh:
Inayah Rohmaniyah (5415117403)

PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN TEKNIK BANGUNAN


JURUSAN TEKNIK SIPIL
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA
2013

BAB I
DESKRIPSI PROYEK
Deskripsi Usaha
Perusahaan ini milik pribadi dengan jumlah karyawan 20 orang. CV. Prima Karya ini
memproduksi berbagai jenis accesseories mobil salah satunya jenis produksi body cover mobil.
Body cover mobil atau kadang disebut juga sarung mobil adalah pelindung mobil supaya
mobil tetap bersih. Walaupun ada yang mempunyai garasi untuk menyimpan mobilnya. Dan
tidak perlu diragukan lagi bagi pemilik mobil yang tidak memiliki garasi mobil dirumah dan
mobil diletakkan diluar. Mobil wajib dilindungi dari berbagai faktor lingkungan seperti hujan,
terik matahari, debu, serpihan-serpihan yang dapat membuat kerusakan pada eksterior mobil.
Body cover mobil ini merupakan sebuah atribut yang wajib dimiliki oleh pemilik yang
peduli terhadap mobilnya. Dan banyaknya mobil yang diletakkan diluar sehingga mobil mudah
kehilangan keindahan eksteriornya. Maka hal ini dapat dijadikan sebagai peluang bisnis untuk
meraih keuntungan dari usaha tersebut dan untuk memenuhi kebutuhan konsumen.
Konsumen
Meskipun di Indonesia tidak semua orang mempunyai memiliki mobil tetapi usaha body
cover ini bukan berarti sedikit pembeli. Banyak pembeli yang tertarik pada body cover karena
dilihat dari sisi manfaatnya.
Produk
Kami juga memperhatikan jenis produk kami yang terbuat dari bahan yang berkualitas.
Jenis body cover mobil yang dijual adalah:
1. Body cover mobil Kijang
2. Body cover mobil Avanza
Harga
Harga produk yang dijual:
1. Body cover mobil Kijang: Rp 100.000,00
2. Body cover mobil Avanza: Rp 100.000,00
Tempat
Pabrik ini bertempat didaerah bekasi utara, dekat dengan pemukiman penduduk. Luas bangunan
300 m2.
Pemasaran

1. Menawarkan produk ke toko acessories mobil.


2. Menawarkan produk ke agen-agen
3. Menggunakan internet untuk pemasaran produk.

BAB II
PENGELUARAN
Sumber Modal
Modal usaha berasal dari modal sendiri Rp 364.500.000,Modal Awal
Keterangan
Sewa tempat
Mesin jahit
Bahan baku
Alat-alat kantor
Mobil box
Lain-lain
Total

Harga (Rp)
9.000.000,25.000.000,200.000.000,4.800.000,120.000.000,20.000.000,364.500.000,00

Cash Outflow
Bulan Pertama
Bahan baku
Karyawan 20 orang
Listrik
Transportasi
Pajak
Lain-lain
Total

Rp 185.600.000,Rp 30.000.000,Rp 10.000.000,Rp 7.000.000,Rp 6.140.000,Rp 5.700.000,Rp 244.440.000,-

Bulan ke-2
Bahan baku
Karyawan 20 orang
Listrik
Transportasi
Pajak
Lain-lain

Rp 213.000.000,Rp 30.000.000,Rp 10.000.000,Rp 7.000.000,Rp 13.350.000,Rp 6.000.000,-

Total

Rp 279.350.000,-

Bulan ke-3
Bahan baku
Karyawan 20 orang
Listrik
Transportasi
Pajak
Lain-lain
Total

Rp 124.000.000,Rp 30.000.000,Rp 10.000.000,Rp 7.000.000,Rp 1.150.000,Rp 6.000.000,Rp 178.150.000,-

Bulan ke-4
Bahan baku
Karyawan 20 orang
Listrik
Transportasi
Pajak
Lain-lain
Total

Rp 185.600.000,Rp 30.000.000,Rp 10.000.000,Rp 7.000.000,Rp 6.140.000,Rp 6.000.000,Rp 244.740.000,-

Bulan ke-5
Bahan baku
Karyawan 20 orang
Listrik
Transportasi
Pajak
Lain-lain
Total

Rp 247.600.000,Rp 30.000.000,Rp 10.000.000,Rp 7.000.000,Rp 14,910.000,Rp 6.000.000,Rp 315.510.000,-

Bulan ke-6
Bahan baku
Karyawan 20 orang
Listrik
Transportasi
Pajak
Lain-lain
Total

Rp 259.980.000,Rp 30.000.000,Rp 10.000.000,Rp 7.000.000,Rp 16.053.000,Rp 6.000.000,Rp 329.033.000,-

Bulan ke-7
Bahan baku
Karyawan 20 orang
Listrik
Transportasi
Pajak
Lain-lain
Total

Rp 154.750.000,Rp 30.000.000,Rp 10.000.000,Rp 7.000.000,Rp 2.112.500,Rp 6.000.000,Rp 209.862.500,-

Bulan ke-8
Bahan baku
Karyawan 20 orang
Listrik
Transportasi
Pajak
Lain-lain
Total

Rp 154.750.000,Rp 30.000.000,Rp 10.000.000,Rp 7.000.000,Rp 2.112.500,Rp 6.000.000,Rp 209.862.500,-

Bulan ke-9
Bahan baku
Karyawan 20 orang
Listrik
Transportasi
Pajak
Lain-lain
Total

Rp 204,270.000,Rp 30.000.000,Rp 10.000.000,Rp 7.000.000,Rp 10.909.500,Rp 6.000.000,Rp 268.179.500,-

Bulan ke-10
Bahan baku
Karyawan 20 orang
Listrik
Transportasi
Pajak
Lain-lain
Total

Rp 235.220.000,Rp 30.000.000,Rp 10.000.000,Rp 7.000.000,Rp 13.767.000,Rp 6.000.000,Rp 301.987.000,-

Bulan ke-11
Bahan baku
Karyawan 20 orang
Listrik
Transportasi
Pajak
Lain-lain
Total

Rp 204.270.000,Rp 30.000.000,Rp 10.000.000,Rp 7.000.000,Rp 10.909.500,Rp 6.000.000,Rp 268.179.500,-

Bulan ke-12
Bahan baku
Karyawan 20 orang
Listrik
Transportasi
Pajak
Lain-lain
Total

Rp 213.000.000,Rp 30.000.000,Rp 10.000.000,Rp 7.000.000,Rp 13.350.000,Rp 6.000.000,Rp 279.350.000,-

BAB III
PENDAPATAN
Cash Inflow :
Bulan
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
Total

Jumlah Barang
3000
3550
2000
3000
4000
4200
2500
2500
3300
3800
3300
3550
38700

Hasil Penjualan (Rp)


300.000.000,355.000.000,200.000.000,300.000.000,400.000.000,420.000.000,250.000.000,250.000.000,330.000.000,380.000.000,330.000.000,355.000.000,3.870.000.000,-

BODY COVER
PERKIRAAN LABA RUGI
TAHUN 2012

Penghasilan dan pengeluaran selama satu tahun


Penghasilan
Pengeluaran:
Modal sendiri
Bahan baku
Karyawan 20 orang
Listrik
Transportasi
Pajak
Lain-lain
Total

Rp 3.870.000.000,Rp 364.600.000,Rp2.382.040.000,Rp 360.000.000,Rp 120.000.000,Rp 84.000.000,Rp 110.904.000,Rp 71.700.000,Rp 3.493.144.000,-

Perkiraan laba yang dihasilkan sejumlah Rp 376.856.000,- /tahun

BAB V
KESIMPULAN
Menurut perhitungan yang telah dilakukan, maka didapat hasil bahwa:

NPV dari usaha body cover yaitu Rp 43.534.741,33 yang berarti bahwa investasi yang

dilakukan memberikan manfaat bagi pemilik modal.


Besarnya nilai IRR lebih besar dari nilai discount factor yaitu 13% > 10%.
Nilai BCR lebih dari 0 yaitu 1.124859455

Dengan nilai-nilai yang didapat tersebut, dapat disimpulkan bahwa usaha ini layak untuk
dijalankan.

También podría gustarte